Visi Misi Organisasi
Visi Bupati dan Wakil Bupati terpilih yang dirumuskan dalam Perda Perubahan atas Perda No. 5 Tahun 2016 tentang RPJMD Kabupaten Klaten Tahun 2016-2021 adalah “MEWUJUDKAN KABUPATEN KLATEN YANG MAJU, MANDIRI DAN BERDAYA SAING”.
Misi Pembangunan Daerah sebagai implementasi Visi Bupati dan Wakil Bupati terpilih periode 2016-2021 yang dirumuskan kedalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Klaten Tahun 2016-2021 adalah sebagai berikut:
Misi 1 : Mewujudkan sumber daya manusia yang cerdas, sehat dan berbudaya;
Misi 2 : Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih;
Misi 3 : Meningkatkan dan mengembangkan ekonomi daerah yang lebih produktif, kreatif, inovatif dan berdaya saing berlandaskan ekonomi kerakyatan yang berbasis potensi lokal;
Misi 4: Meningkatkan kapasitas infrastruktur publik dan penyediaan kebutuhan sarana prasarana dasar sosial masyarakat;
Misi 5: Meningkatkan kapasitas pengelolaan dan kelestarian sumber daya alam yang selaras dengan tata ruang wilayah;
Misi 6: Mewujudkan tatanan kehidupan masyarakat yang berakhlak dan berkepribadian;
Misi 7: Meningkatkan kapasitas pengarusutamaan gender dan perlindungan anak; dan Misi 8: Meningkatkan kapasitas pelayanan publik.
Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan Kabupaten Klaten memiliki kewajiban terhadap capaian Misi ke 3 (tiga) yaitu Meningkatkan dan mengembangkan ekonomi daerah yang lebih produktif, kreatif, inovatif dan berdaya saing berlandaskan ekonomi kerakyatan yang berbasis potensi lokal.
Agenda Bupati & Wakil Bupati
-
Kegiatan Upacara Pembukaan TMMD Sengkuyung Tahap II TA. 2025
Lap. Ds. Mundu Kecamatan Tulung Klaten
Bidang Perdagangan 07.30 -
Pemanggilan Peserta Pembekalan PNS Menjelang Purnatugas TMT 1 Oktober, TMT 1 November dan TMT 1 Desember 2025
Pendopo Kab. Klaten
Subbagian Umum dan Kepegawaian 07.30 -
Kegiatan Upacara Pembukaan KBMKB ke XXIX TA. 2025
Lap. Ds. Ketitang Keca,matan Juwiring Klaten
Bidang Perdagangan 07.30 -
Rapat Koordinasi Lurah se-Kabupaten Klaten
Ruang Rapat Dinas Komunikasi dan Informatika Lantai 2 Pemerintah Kabupaten Klaten
Kepala Dinas 11.00 -
Halal BiHalal
Al Hakim Convention Hall
Kepala Dinas 09.00
Popular Posts
-
BANTUAN UMKM DIBUKA KEMBALI !
admin Oct 15, 2020 4386
-
Pengawasan Kemetrologian, Apakah ada kecurangan?
admin Oct 7, 2020 1937
-
Selamat Datang Di Website Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah...
admin Jan 1, 2020 1326
-
Bimbingan Teknis Koordinator & Enumerator PL-KUMKM 2024
dkukmpadmin Jul 24, 2024 1160
-
Sarasehan Klaten Street Food Bersama Bupati Klaten di...
dkukmpadmin Aug 14, 2022 1104
Our Picks
-
Cara Mengajukan Permohonan Informasi
dkukmpadmin Feb 17, 2025 70
-
DKUKMP Kabupaten Klaten Menerima Penghargaan dari BPS Kabupaten...
dkukmpadmin Feb 12, 2025 54
-
Kunjungan Kepala Diskop UKM Provinsi Jawa Tengah ke Futake...
dkukmpadmin Feb 12, 2025 68
-
Kunjungan Kerja Wakil Menteri UMKM RI Dalam Rangka Menghadiri...
dkukmpadmin Feb 12, 2025 130
-
Survei Kepuasan Masyarakat
dkukmpadmin Feb 6, 2025 60