Magang Kewirausahaan Batik Tulis Warna Alam

Magang Kewirausahaan Batik Tulis Warna Alam
Magang Kewirausahaan Batik Tulis Warna Alam

Magang Kewirausahaan Batik Tulis Warna Alam

Dalam rangka penumbuhan dan pengembangan wirausaha baru Dinas Koperasi UKM Provinsi Jawa Tengah melaksanakan kegiatan Magang Kewirausahaan Batik Tulis Warna Alam bagi 15 wirausaha pemula dari kabupaten kendal.
Magang kewirausahaan batik tulis bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan,kreatifitas, inovasi dan pengalaman dalam proses membatik dari awal sampai dengan menghasilkan produk batik tulis yang berkualitas dan mempunyai nilai tambah yang lebih tinggi dengan keunggulan yang berbeda yaitu pewarnaan alam disertai dengan story telling dari design batik tersebut.
Melalui kegiatan magang ini diharapkan dapat menumbuhkan wirausaha baru dan membuka lapangan pekerjaan.

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0